YARO STARAK BLUE PRINT

Yahoo bot last visit powered by  Bots Visit
Google bot last visit powered by Bots Visit
powered by PRBbutton
Personal Blogs - BlogCatalog Blog Directory
Blog Directory & Search engine
Kamis, 29 April 2010

Cara mencuci sarang walet

sarang-burung-walet-01PERALATAN

  1. Pinset
  2. Bak air
  3. Kuas kecil (sikat gigi)
  4. Alat pemotong (gunting,cutter)
  5. Meja kerja
  6. Lampu gantung
  7. Saringan limbah
  8. Keranjang sampah
  9. Kipas angin (pengering)
  10. Handuk kecil

SARANA PENDUKUNG

a)Untuk sarang rumahan

  1. Cairan pembersih – SUPERNOL (bila sarang tidak terlalu kotor/kuat melekat)
  2. SUPER WHITE – (bila sarang terlalu kotor/kotoran terlalu kuat melekat)
  • Kegunaan: membantu mengembangkan sarang sehingga bulu-bulu yang melekat akan mudah lepas saat dibersihkan

b)untuk sarang gua

  1. Cairan BNC (bila sarang tidak terlalu kotor/kuat melekat)
  2. Cairan PSG (bila sarang terlalu kotor/kotoran terlalu kuat melekat)

Apabila sarang terkontaminasi oleh jamur, sebaiknya dicuci dengan bahan kimia h2o2, tetapi penggunaan bahan kimia ini tidak baik untuk kesehatan, bila dapat, dihindari penggunaan bahan kimia tersebut

PROSES PENCUCIAN

  1. Siapkan semua peralatan. Masukkan sarang walet ke dalam baskom, lalu tuangkan air bersih untuk merendam
  2. Bersihkan dengan sikat secara perlahan-lahan sampai kotoran yang melekat hilang
  3. Potong bagian kaki jika terlalu besar danjuga bagian perut yang terlalu tebal harus dikeluarkan lebih dulu.
  4. Angkat dan celupkan kembali ke baskom lain sambil disikat lagi secara perlahan-lahan sekali lagi sampai benar-benar bersih
  5. Setelah itu angkat kembali dan masukkan ke baskom lain rendam sampai kotorn yang menempel larut ke dalam air
  6. Setelah itu keringkan dengan handuk kain yang lembut agar airnya terserap hingga terasa lebih kering supaya tidak merusak kualitas sarang.
  7. Diamkan sarang beberapa saat agar air meresap untuk mempermudah saat proses pencabutan bulu dan kotoran.
  8. Bersihkan dengan cara mencabut bulu yang menempel di dinding atau bantalan sarang dengan memakai pinset
  9. Bilas dengan cara memasukkan sarang kedalam baskom berisi air bersih untuk membuang sisa kotoran
  10. Angkat sarang, lalu letakkan didalam cetakan lalu jepit dan digantung untuk dikeringkan, anginkan dengan kipas angin selama 24 jam di dalam ruangan dengan pendingin, pengeringan juga bias menggunakan mesin pengeringan
  11. Setelah kering masukkan sarang ke toples/tempat penyimpanan

Menghilangkan warna keruh

  1. Salah satu bagian untuk meningkatkan kualitas sarang burung wallet yaitu: menghilangkan warna keruh atau coklat menjadi putih bersih. Proses ini dimulai dari perendaman sarang ke dalam air bersih selama beberapa jam. Air rendaman dibuang lalu ditambah minyak goreng, kemudian diaduk selama kira-kira 15 menit. Pada proses ini bulu-bulu akan terpisah dari sarang, lalu di keringkan dengan mesin pengering, atau bisa juga menggunakan pengering rambut. sesudah itu sarang akan terlihat lebih bersih.
  2. Pada proses selanjutnya yaitu pemutihan sarang.sarang direndam dalam larutan hydrogen peroksida (h2o2) dengan konsentrasi 3% selama beberapa menit. Lalu sarang dibilas dengan air bersih beberapa kali, kemudian keringkan dengan mesin pengering, penggunaan larutan ini akan menghasilkan sarang yang berwarna putih kusam. Yang perlu di perhatikan adalah dosis penggunaan larutan ini karena dapat merugikan kesehatan

Menambal sarang retak atau berlubang

Sarang rusak berlubang atau retak dapat terjadi pada saat pencucian, pembersihan dari kutu-kutu busuk atu berlubang-lubang karena dimakan kecoak, kondisi tersebut dapat mengakibat kan penurunan kwalitas sarang burung tersebut.untuk mengatasi hal tersebut diperlukan proses penambalan sarang tersebut. Cara penambalan sebagai berikut:

  • Bersihkan sarang dari kotoran atau bulu lalu ambil sarang hancuran yang sudah direndam untuk menambal sarang yang retak dan berlubang, dalam proses penambalan yang perlu di perhatikan adalah warna lajur atau ukuran sarang disesuaikan dengan sarang yang retak atau berlubang, dengan demikian bekas tambalan akan tersamarkan, setelah itu sarang bisa langsung dicetak sesuai cetakan aslinya
  • Untuk menambal sarang ini bisa digunakan lem super77 yang food grade agar aman dikonsumsi dan bias larut saat dimasak.
  • Lalu dikeringkan dengan mesin pengering

Mencetak sarang hancuran

Sarang hancuran dihasilkan dari kumpulan sisa-sisa sarang yang rusak. Hal ini bisa terjadi saat proses pembersihan dan pencucian atau diakibatkan kutu dan kecoak yang berakibat penurunan kualitas dan nilai jual. Untuk itu diperlukan proses cetak kembali hingga menyerupai sarang asli

Mencetak sarang hancuran membutuhkan kreatifitas dan seni

sarang-burung-walet-02

29 komentar:

Anonim mengatakan...

salam kenal pak iswan susanto. saya masih awam akan sarang walet, tapi saya sangat tertarik akan prospek bisnisnya. bisakah saya berguru dengan anda ? atau apakah bpk ada jual video tutorial tahap demi tahap cara membersihkan sarang walet ? dan apakah bapak ada jual sarang walet yg siap export ? sebelumnya terima kasih atas tanggapan bapak.

iswan susanto mengatakan...

salam... saya bukan seorang pakar walet atau praktisi walet pak... srtikel mengenai walet yang saya tulis di blog ini adalah hasil browsing saya di berbagai sumber. kemudian saya rangkai kembali.. dan kebetulan juga saya sendiri mulai tertarik untuk budidaya walet. jadi artikel ini saya tulis juga sebagai pembelajaran bagi saya sendiri... dan masih banyak lagi yang akan saya tulis di blog ini mengenai walet. karena dengan menuliskannya kembali kita akan lebih dapat menyimak dari apa yang kita baca... bukankah begitu?

Unknown mengatakan...

pay per post

Anonim mengatakan...

terima kasih atas penjelasannya pak iswan. jgn lupa share lagi kalo ada info baru mengenai walet. salam sukses buat kita semua.

iswan susanto mengatakan...

thanks, atas kunjungannya...

Anonim mengatakan...

BOBOIBOY mengatakan...

berapa harga alat mencuci walet itu.

iswan susanto mengatakan...

MD LAZARO @ salam mas MD LAZARO... saya sendiri belum pernah membuat mesin tersebut, skema mesin dan penjelasannya saya dapatkan melalui browsing di http://www.asosiasi-politeknik.or.id/index.php?module=aspi_jurnal&func=display&jurnal_id=172 saya rasa untuk mebuat mesin tersebut anda cukup print gambar tersebut kemudian bawa ke bengkel kenalan anda kemudian tangakan kira-ira berapa harga yang harus anda bayar untuk membuat mesin tersebut, terima kasih mau singgah di blog saya mas.. sering-sering mampir ya.

Anonim mengatakan...

bagaimana memasarkan nya???

Anonim mengatakan...

Numpang nawarkan barang ya Bos...
perlu cetak an utk sarang burung ?
http://jakartacity.olx.co.id/mangkuk-plastik-utk-cuci-sarang-walet-sriti-iid-68480537

Anonim mengatakan...

saya punya sarang burung walet didaerah goa, saya pingin jual apakah ada yang mau beli,kalau ada hub. 08114804066 / 081945887641

Anonim mengatakan...

harga sarang walet telah naik k 9 juta/kg minggu ini karena China telah membuka kembali impor walet k negara mereka

China likely to begin importing Malay bird nests again

Submitted by alex.folkenflik on 17 April 2012 - 6:12pm
Exports of bird's nests from Malaysia to China may surge sharply once the Chinese government allows imports of such products from Malaysia again, a senior official from the Malaysian Federation of Bird's Nest Merchants said recently, People's Daily reported.
Currently, there is a strong demand in the Chinese market, where bird's nests have been in short supply for several months, he added.
The country banned the importation of bird's nests from Malaysia, one of the world's major bird's nest producers, last year after excessive nitrite was found in counterfeit nests. But the ban is expected to be lifted soon as the two countries recently signed a draft protocol to resume bird's nest trading, the newspaper reported.
http://www.chinaeconomicreview.com/node/57460
After the intervention of prime ministers from both countries, China finally agreed to lift its ban on the bird’s nest imports if the nitrite levels are below 30ppm (parts per million). The health ministries of China and Malaysia are now working out the protocol for the implementation of the new standard.

Unknown mengatakan...

Pa super nol ato super white itu apa ya.dan dapat di perolej dimana ya

Anonim mengatakan...

Apakah Superwhite itu lebih aman dibandingkan cairan h2o2?

Anonim mengatakan...

LOGIKA SAJA
Dari segi keaslian produk sarang walet atau sriti itu sendiri.
Untuk masalah keaslian sarang burung walet atau sriti adalah yang paling diutama dikarenakan produk sarang walet atau sriti ini adalah untuk dikonsumsi oleh manusia ataupun untuk dijadikan sebagai bahan obat-obatan untuk kesembuhan.

Asli dalam arti tanpa bahan pemutih saat pembersihan sarang walet atau sriti, tanpa bahan-bahan kimia lain yang bertujuan untuk mendongkrak penampilan sarang walet/sriti tersebut agar lebih baik dan bisa lebih dalam mendapatkan keuntungan yang sangat merugikan orang lain (customer) .

Jangan merasa ide kreatif itu tidak akan ketahuan. Apalagi pihak asing/luar yang sangat jelas sudah mempersiapkan alat-alat yang bisa mendeteksi segala bentuk kecurangan yang ada. Yang nantinya sangat berimbas dan merugikan kepada para petani walet lainnya yang tidak melakukannya. Harga bisa-bisa langsung anjlok dipasaran di karenakan ketidak percayaan pelanggan/customer lagi terhadap produk sarang walet asal Indonesia. (Pedagang sarang walet dan sriti Indonesia).

*** Kita ambil contoh. Ada yang menjual dengan menetapkan harga 18 - 20 juta/ kilogram dengan acuan standart kualitas sarang walet berbentuk Mangkok, Putih bersih, Mulus, berwarna merah seperti darah dan katanya Super. Tanpa memeriksa atau mengecek barang. Apakah Anda berani membelinya ?.

Unknown mengatakan...

p.kalau cairan supernol / super whaite yang aman digunakan untuk mencuci sarang walet dimana saya bisa dapatkan ?kl ada sya pengen beli.karn sarang walet saya hasilnya selalu kotor.

Unknown mengatakan...

Apakah sarang walet yg sudah di bersihkan belum kering bole disimpan di peti sejuk untuk esok masak????

Unknown mengatakan...

Sangat muda jga ya membersih sarang burung

Unknown mengatakan...

Ble juga pak

Unknown mengatakan...

Ble juga pak

Unknown mengatakan...

Sangat muda jga ya membersih sarang burung

Unknown mengatakan...

Saya mau cari seorang yg pintar cuci sarang burung walet.

Unknown mengatakan...

pak Andy Guo, saya numpang jual bahan cucian ke bapak boleh?
nih no saya pak 0822 5405 5255

Unknown mengatakan...

Selamat mlm saya ingin membeli super white ble minta alamat penjual nya

Unknown mengatakan...

Selamat mlm saya nak tanya di mana saya ble dapat atau nak beli super white sama supernol?

Unknown mengatakan...

Salam pak boleh minta contact personnya??
Saya mau tanya2 lebih banyak

Unknown mengatakan...

jual> sarang walet kondisi bersih. grade super (bahan kalimantan dan sulawesi), lokasi barang di jakarta. info lebih lanjut hub: 089694404851/wa

Unknown mengatakan...

Pesugihan yg di ajarkan oleh Aki Rahmat ada resiko nya g pak, seperti pesugihan2 yg lain.
Trim's...

ANEKA INTIM mengatakan...
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

Posting Komentar

Posting yang berkaitan

TUKARAN LINK SILAHKAN COPY LINK DI BAWAH INI

Ą